Lihat ke Halaman Asli

Anisa Nurmalasari

Anisa Nurmalasari

Peran Penting Sosial Media Untuk Para Pelajar Di Masa Pandemi

Diperbarui: 27 Januari 2022   14:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Corona Virus Disase atau yang disebut Covid-19 saat ini sudah menyebar di beberapa daerah bahkan dunia, salah satunya di pulau Jawa lebih tepatanya di Indonesia. semenjak adanya virus ini masyarakat Indonesia sangatlah di batasi untuk aktivitas diluar yang tidak terlalu penting. Bahkan tidak sedikit pula yang terkena dampak virus Covid-19 ini bahkan perusahaan-perusahaan besar ikut terkena dampaknya, begitu pula di dunia pendidikan, pemerintah mengeluarkan surat edaran nomor 4 Tahun 2020 tentang pelaksanaan kebijakaan pendidikan pada saat masa pandemi Covid-19. beberapa upaya yang dilakukan salah satunya melaksanakan secara daring atau pembelajaran dari rumah. itu adalah salah satu mengurangi resiko penularan virus Covid-19.

Kebijakan pemerintah tersebut membuat pembelajaran di kampus https://www.unisayogya.ac.id/ juga ikut melaksanakan pembelajaran secara online atau daring. Hal itu dilakukan sebagai upaya penyebaran virus Covid-19, beberapa penyampaian materi dilakukan menggunakan media online yaitu dengan google meet, zoom, google clasroom, youtube, whatsapp, E-Learning dll. dengan hal itu sangat berdampak bagi warga Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta, tetapi untuk yang praktikum di lakukan secara offline oleh beberapa dosen dan maahasiswa saja  namun begitu mahasiswa tetap menjaga protokol dengan 3M yaitu memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak.  

Namun sebenarnya memakai pembelajaran menggunakan sosial media ada sisi negatinya juga yaitu, mereka tidak jujur dalam mengerjakan soal ujian karena tidak di dampingi bapak/ibu dosen saat mengerjakan, kemudian ketika orang tua mereka taunya bahwa mereka sedang belajar menggunakan hp ternyata merekaa hanya scrol tik-tok, buka sosmed sehingga waktu belajar mereka tidak kondusif karna yang orang tua tau mereka belajar sungguh-sungguh. Namun disini juga ada sisi positifnya yaitu mereka bisa belajar dari sosmed mana saja bahkan tiktok yang notabenya hanya joget-joget ternyata disana juga banyak informasi informasi yang kita belum tau, youtube juga ketika kita malas membaca kita bisa mendengarkan materi yang di sampaikan tanpa harus membacanya. Dengan demikian haurs tetap mengawasi anak dalam penggunaan sosial media.

Mari senantiasa kita doakan semoga pandemi Covid-19 ini cepat selesai, agar kita bisa melakukan aktifitas kembali seperti biasa, bisa melakukan perkuliahan di Universitas 'aisyiyah Yogyakarta maupun sekolah dengan tatap muka dan memaksimlakan proses belajar mengajar serta praktikum yang telah diajarkan oleh dosen https://www.unisayogya.ac.id/ dan tidak ada rasa khawatir apa-apa saat melakukan aktifitas apapun setelah bertemu dengan orang lain. dan semoga kita semua senantiasa sehat dan dilindungi oleh Allah SWT dimanapun berada, dan jangan lupa tetap patuhi protokol kesehatan dimana pun kalian berada.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline