Lihat ke Halaman Asli

Anisa Nur Syabani

she/her | 18

Adicandra

Diperbarui: 23 September 2020   14:19

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

bagaikan adicandra,
berdiri sendiri di antara gemintang
memberikan cahaya untuk malam yang kelam


bagaikan adicandra,
baswara putih dirimu
bak sinar yang kau pancarkan

bagaikan adicandra,
berpancar putih dirimu
menciptakan asa ke dalam hidup

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline