Lihat ke Halaman Asli

Program Pengenalan Aplikasi Komputer untuk Siswa Kelas 5 dan 6 SDN 1 Kaumrejo Kecamatan Ngantang

Diperbarui: 9 September 2022   10:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(Dokpri)

Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang kelompok 90 gelombang 8 tahun 2022 yang terlaksana di Desa Kaumrejo kecamatan Ngantang Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur.
Dalam program kerja yang telah disusun tersebut kelompok kami memberikan serangkaian materi, pengetahuan, dan praktek kepada siswa-siswi kelas 5 dan 6 SDN 1 Kaumrejo pada kesempatan kali ini kami berkesempatan untuk mendampingi siswa-siswi dalam pengenalan aplikasi komputer.
Terdapat dua tujuan utama yang ingin kami capai pada program kerja ini yaitu pertama pengenalan dasar-dasar dan toolbar yang ada pada Microsoft word, kedua latihan dan praktik mengetik. Jadi pembelajaran yang kami berikan tidak hanya berupa materi dan teori saja tetapi latihan dan praktik menggunakan Microsoft word juga diutamakan, dengan harapan siswa dan siswi mampu menguasai materi materi mengenai Microsoft word dan dapat mempraktikkan apa yang telah diajarkan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline