Lihat ke Halaman Asli

Bad Idea AI Mitra Shiba Inu Lulus Uji Keamanan dan Ketahanan Kontrak Pintar

Diperbarui: 10 Agustus 2023   09:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Image edited by Angga Munandar using the App Poster Maker 

Perusahaan keamanan blockchain terkemuka InterFi, menganalisis secara menyeluruh kode soliditas Bad Idea AI. Analisis yang menilai keutamaan dari penilaian otomatis dan manual, berfokus pada titik identifikasi kerentanan kontrak umum serta eksploitasi terpusat. Evaluasi tersebut dilakukan atas permintaan Bad Idea AI.

InterFi yang diwakili oleh tim audit telah merilis laporan komprehensif melalui akun Twitter resmi mereka setelah melakukan peninjauan dengan cermat.

Hasil dari laporan tersebut memberikan kabar yang meyakinkan, dikarenakan InterFi tidak menemukan masalah kritis atau problem apa pun dalam kode soliditas Bad Idea AI. 

Temuan tersebut mengisyaratkan kontrak pintar terkait dengan Bad Idea AI terindentifikasi aman dan dapat digunakan dengan penuh kenyamanan oleh individu dan organisasi.

Pada hasil tes tidak ditemukannya kerentanan kritis pada kontrak pintar Bad Idea AI sangat tahan terhadap eksploitasi. Meyakinkan pengguna bahwa aset dan data mereka terlindungi, karena kontrak dirancang secara khusus untuk mencegah potensi kerugian atau manipulasi.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline