Lihat ke Halaman Asli

Angela Jessica

Pelajar sekolah

Lingkaran, Senja, Matahari

Diperbarui: 6 Januari 2025   17:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lingkaran, Senja, Matahari (sumber: GPT)

Guru menjelaskan suatu materi
Nama materinya tentang lingkaran
Yang lain pada belajar mati-matian
Sedangkan aku gambar sebuah matahari

Sebelumnya, namaku Senja
Aku adalah raja yang dipuja-puja
Begitulah kata ibuku,
Beliau seperti matahariku

Hangat, anugerah penuh nikmat
Cinta, tanpa kata-kata

Tapi untuk apalah senja yang indah,
Mataharinya sudah selamanya tenggelam!
Senja yang sekarang hanya dilumuri warna darah
Indah dan tabah adalah kata yang silam

"Senja, kenapa kamu gambar matahari?"
Begitulah kata guru matematikaku
Ah, kenapa sih harus kaku-kaku amat
Matahari juga lingkaran'kan?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline