Lihat ke Halaman Asli

andriana rumintang

menyukai rangkaian kata yang menari dalam kisah dan bertutur dalam cerita. Penikmat alunan musik dan pecinta karya rajutan

Guncangan Itu adalah Gempa

Diperbarui: 22 November 2022   12:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Dia datang tiada berkabar

Mengejutkan seluruh jiwa dan raga

Guncangan dan getaran adalah suaranya

Teriak dan tangis anak manusia adalah pengiringnya

                Runtuh, hancur, roboh rumah dan gedung

                Jalanan pun bergejolak hendak berpisah

Jangan ditanya berapa banyak air mata 

Ketika guncangan itu hadir, mengguncang pula hati dan pikiran

Mengguncangkan harta dan benda

Mengguncangkan ekonomi hingga ke urat nadi

                Ah..Kenapa kau hadir tiba-tiba wahai guncangan?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline