Lihat ke Halaman Asli

Andi Samsu Rijal

Dosen/ Writer

Suatu Pagi di Taman

Diperbarui: 10 November 2024   07:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

bunga di taman, sumber: Japan National Tourism Organization


Suatu Pagi di Taman

Saya melihat bunga mekar di taman

Kupu kupu bergantian berdatangan

Burung-burung pun mengintip dari kejauhan

Sepertinya mereka jua berkeinginan

Mengisap saripatih bunga tanpa dedaunan

Entah mereka takut atas tangkai yang rapuh di musim penghujan

Mentari pagi perlahan mendekat keluar dari buaian

Tepat di selah dua buah bukkit berkapur itu dari kejauhan

Kini semakin mendekat menghampiriku berdiri dekat taman

Bunga-bunga yang mekar pun perlahan kuncup ke arah berlawanan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline