ONTOLOGI
Tidur adalah suatu proses mengistirahatkan badan, mental dan pikiran. Saat tidur kesadaran kita sangat minim.
Tidur juga tidak hanya di miliki oleh manusia namun hewan juga memperlukan tidur.
EPISTEMOLOGI
Tidur dapat terlaksana karna kurangnya daya tahan tubuh sehingga organ yang ada di dalam tubuh kelelahan dan membutuhkan istirahat. Pola istirahat juga mempengaruhi kesehatan manusia. Apabila manusia kekurangan tidur akan mudah terjangkit penyakit, stres dan kantuk setiap saat. Maka dari itu kita memperlukan waktu istirahat yang cukup sekitar 6-8 jam perhari.
AKSIOLOGI
sebenarnya belum diketahui manfaat tidur, tapi diyakini tidur memiliki beberapa manfaat yaitu mengurangi stres, membantu lebih produktif, lebih fokus dan mengurangi penyakit.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H