Lihat ke Halaman Asli

Pernikahan Sakral

Diperbarui: 26 Juni 2015   02:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

[caption id="attachment_124350" align="aligncenter" width="400" caption="saling kasih sayang...."][/caption]

"saudaraku...selalulah berkasih sayang karena hanya itu kesan mendalam yg tertinggal setelah kita tiada..."

Pernikahan adl suatu perjanjian sakral, suci nan agung…

dalam pernikahan ada amanah & tanggung jawab bagi suami-istri,,sebagaimana hadist berikut….

Rasulullah saw mengatakan …“Perhatikanlah baik-baik istri-istri kalian… Mereka di samping kalian ibarat titipan, amanat yang harus kalian jaga. Mereka kalian jemput melalui amanah Allah dan kalimah-Nya. Maka pergaulilah mereka dengan baik,, jangan kalian zalimi,, dan penuhilah hak-hak mereka.”

“Suami adalah penggembala dalam keluarganya & akan dimintai pertanggungjawaban atas gembalaannya dan isteri adalah penggembala dalam rumah suaminya dan bertanggungjawab atas gembalaannya.”

masing-masing suami istri secara fitrah mempunyai kelebihan dan kekurangan. Kelebihan bukanlahuntuk dibanggakan. Kekurangan pun bukan tuk diperejekkan, tuk merendahkan & dijadikan hinaan. Namun merupakan peluang bagi suami-istri untuk terus saling melengkapi & menyempurnakan serta saling memuliakan… bersama-sama berjuang membangun kehidupan keluarga dengan akhlak yang mulia & landasan aqidah kokoh menuju marhatillah…

smoga demikianlah pernikahan kita, saudaraku…. amiin…




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline