Peran dan fungsi negara sangatlah penting untuk diketahui, Dalam ekonomi islam negara mempunyai peran dan fungsi penting dalam perekonomian di Indonesia Bahwasanya menurut peran dan fungsi penting negara dalam ekonomi Islam, perlu kita ketahui bahwa setiap negara memiliki kekuasaan yang luas dengan tujuan melaksanakan segala aktivitas, dengan dilaksanakan nya dengan cara adil, dalam segala keputusan dengan bermusyawarah yang baik agar dapat menemukan keputusan yang baik pula. Peran pemerintah dalam ekonomi Islam tercermin pula dalam mengatasi dampaknya ekonomi. Dampak dari suatu aktivitas ekonomi yang diterima pihak lain, baik yang bersifat positif dan negatif.
=>Berikut "peran" suatu negara dalam ekonomi islam. :
1. Dapat lebih menjamin etika ekonomi dan bisnis Islam dari setiap setiap orang.
2. Mampu menciptakan suasana yang baik dalam suatu pasar itu sendiri.
3. Membuat langkah positif dalam aspek produksi dan pembentukan modal,
4. Dapat memperbaiki penyediaan sumber daya dan distribusi pendapatan yang adil.
=>Fungsi negara meliputi sebagai berikut :
a. Fungsi kebudayaan yaitu kebudayaan ini sesungguhnya terletak pada aktivitas individu atau perseorangan, sebagai masyarakat harus mengetahui budaya yang dimiliki, dan harus tetap di lestarikan
b. Fungsi kesejahteraan umum yaitu semua kegiatan manusia yang ditujukan kepada untuk seluruh lapisan masyarakat. Bahwa kehidupan yang sejahterah itu tergantung individu masing masing
c. Fungsi ekonomi yakni negara secara aktif turut dalam bidang perekonomian, agar lebih menjamin kehidupan yang baik bagi seluruh lapisan masyarakt
=>Berikut "fungsi" suatu negara dalam ekonomi islam :
1. Suatu Negara mempunyai fungsi yang dapat menjamin segala kebutuhan yang dibutuhkan rakyat misalnya kebutuhan sehari, makan, minum dll. Yang artinya bahwa suatu Negara harus dapat menyediakan atau menjaga tingkat kecukupan kebutuhan dalam suatu masyarakat.
2. Suatu Negara mempunyai fungsi untuk mendidik, mengajar serta membina seluruh masyarakat, mulai dari lingkum anak anak hingga dewasa, dan juga segala kepentingan umum yang rasakan oleh rakyat. Yang artinya bahwa suatu negara menjadi ruang lingkup kerja Negara yang menyediakan segala fasilitas pembangunan, sumber daya manusia atau seseoran/indivudu yang memiliki pengetahuan sekaligus kualitas didalam nya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H