Lihat ke Halaman Asli

Andi Arif

Wirausahawan, Blogger, Teknisi Komputer in Progress

Corona Isoman

Diperbarui: 27 Agustus 2021   23:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Corona .....

Dalam pikirku engkau mungkin jauh

Namun nyatanya setelah tahun kedua

Engkau hadir mendekatiku

Sepuluh hari aku mencoba mengisolasi diri

Melawan engkau yang merasuk diriku

Berbagai macam obat mengatasimu

Sungguh perjuangan melawan virusmu

Syukur aku panjatkan

Kehadirat Allah Sang Ilahi

Aku masih diberi kesehatan kembali

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline