Lihat ke Halaman Asli

Pacarnya Setan

Diperbarui: 13 November 2015   23:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Fiksiana. Sumber ilustrasi: PEXELS/Dzenina Lukac

Curangnya kau setan
menggoda tapi tak kelihatan
ingin ku tonjok kau setan
bikin aku gregetan
.
Ibliz memang brengsek
paling jago berbisik
hati menjadi terusik
untuk berbuat musyrik
.
Bencinya sama pocong
gayanya suka melancong
keluyuran malam mirip bencong
lompat lompat mulutnya monyong
baju putih seragam pocong
.
Paling gemes sama tuyul
kepala botak mirip anak kecil
liat duit pasti dikutil
.
.
Tapi......
Paling kangen sama kamu
walau tak di depan mataku
masih terbayang dirimu
lompat lompat di depanku
manja merayu
sambil berbisik ditelingaku
.
.
Ada uang abang disayang
gak ada uang..........
.
.
Abang Mirip setan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline