Lihat ke Halaman Asli

Siklus Hidrologi serta Curah Hujan di Kota Surakarta Menjadi Penyebab Terjadi Banjir

Diperbarui: 7 April 2023   11:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Kota  Solo  merupakan  kota  yang  muncul dari peradaban   sungai   Bengawan   Solo.   Kota   Solo sendiri memiliki masalah dengan bahaya bencana banjir   dari   sungai-sungai   yang   mengelilinginya. Curah hujan (mm) adalah kedalaman air hujan yang turun pada permukaan yang datar dengan perkiraan tidak mengalami penguapan, tidak meresap dan tidak mengalir. 

Curah hujan 1 mm merupakan air hujan sedalam 1 mm  yang  turun serta tertampung pada  lokasi yang  datar  seluas  1m2  dengan  asumsi sama seperti hal sebelumnya. Curah hujan yang tinggi menjadi salah satu faktor penyebab terjadinya bencana banjir. 

Kota Solo sendiri termasuk kota dengan bencana banjir yang cukup rentan, dikarenakan jika terjadi luapan dari sungai Bengawan Solo serta curah hujan yang tinggi hal tersebut menjadi faktor terjadinya banjir, serta terdapat faktor lain yang dapat menyebabkan terjadinya bencana banjir. 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline