Lihat ke Halaman Asli

Memilih Moisturizer Sesuai dengan Kebutuhan Kulit dan Saran Pemakaiannya

Diperbarui: 30 Juli 2023   20:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

https://1.bp.blogspot.com/

Disini aku mau bahas mengenai Moisturizer yang cocok untuk berbagai jenis kulit dari kalian. 

Mulai dari jenis kulit yang kering, berminyak, sensitif sampai dengan kulit yang berjerawat hingga yang memiliki kulit kombinasi. 

Sebelum kalian menggunakan moisturizer atau pelembab untuk wajah kalian, sebaiknya kalian harus mengenali jenis kulit kalian terlebih dahulu agar kalian mudah untuk mendapatkan moisturizer apa yang cocok untuk kalian pakai. Selain itu juga, agar menghindari kerusakan atau ketidak cocokan pada kulit kalian karna kesalahan pemilihan moisturizer yang kurang tepat.

Struktur dan jenis kulit wajah yang dimiliki seseorang ditentukan oleh beberapa faktor , yaitu : 

  • Kandungan air pada kulit yang akan memengaruhi elastisitas kulit 
  • Kandungan minyak yang memengaruhi kelembutan dan nutrisi kulit 
  • Tingkat kepekaan kulit terhadap zat atau bahan tertentu

Mari kita bahas Moisturizer apa yang cocok kalian pakai berdasarkan jenis kulit kalian !

1. Kulit Normal 

Jenis kulit ini cenderung memiliki keseimbangan , tidak terlalu kering maupun berminyak. Jenis kulit ini biasanya jarang memilik masalah pada kulit. Seperti mudah iritasi, tidak terlalu sensitif bahkan memiliki persebaran warna yang merata dan tidak tampak kusam.  Jenis kulit ini cocok menggunaka Moisturizer yang mengandung : Niacinamide karna bisa mengunci pada air . 

2. Kulit Kering 

Jenis kulit ini biasanya terlihat lebih kusam, kasar dan dan terlihat adanya garis-garis halus pada wajah. Jenis kulit ini biasanya lebih mudah memerah, gatal dan meradang. Jenis kulit ini cocok menggunakan Moisturizer yang mengandung : Hyaluronic Acid, Ceramide dan glycerin. 

3. Kulit Sensitif 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline