Lihat ke Halaman Asli

Amir Rosadi

Pemalang, Jawa Tengah

13 Resep Minuman Es Khas Nusantara yang Rasanya Menyegarkan

Diperbarui: 10 November 2020   10:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

instagram.com/laurasblackpepper

Siapa sih yang gak kenal minuman es khas nusantara seperti es pisang ijo, es cendol dan es dawet. Ya, itu semua merupakan sebagian dari minuman es khas nusantara yang biasa dinikmati oleh masyarakat Indonesia khususnya untuk sekedar menghilangkan haus dahaga disaat cuaca panas melanda.

Nah, selain itu untuk menyantap beragam minuman es ini kamu pun bisa mendapatinya dipinggiran jalan, lho. Bahkan kamu pun bisa membuat minuman es khas nusantara ini di rumah. Penasaran bagaimana cara buatnya? Yuk, langsung saja simak beberapa resepnya di bawah ini!

1. Es cendol dawet

instagram.com/diyahmaya_

Bahan:

100 gr gula pasir

500 ml air

3 lembar daun pandan

Bahan saus santan:

500 ml santan

300 ml air

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline