Lihat ke Halaman Asli

Muhamad Amhar Rayadin

Mahasiswa Teknik Infromatika

Data Mining: Knowledge Discovery (KDD) Process

Diperbarui: 1 Oktober 2022   16:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

KDD Process (dokpri)

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh...

Hallo teman - teman..

Pada kesempatan kali ini kita akan kembali membahas tentang data mining. Bagi yang belum membaca uraian kemarin tentang pengenalan data mining, admin sarankan terlebih dahulu membacanya di Mengenal Data Mining. Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang Knowledge Discovery (KDD) Process . Bagaimana proses KDD dalam data mining? Simak uraian berikut.

Knowladge Discovey (KDD) Process

Knowlage Discovery Process digambarkan pada proses berikut.

Databases merupakan kumpulan data yang terorganisir, sehingga dapat diakses dan dikelola dengan mudah.

Data Cleaning merupakan proses memastikan kebenaran, konsistensi, dan kegunaan suatu data yang ada dalam dataset.

Data Integration merupakan proses menggabungkan atau menyatukan dua atau lebih sebuah data dari berbagai sumber database yang berbeda ke dalam sebuah penyimpanan seperti gudang data (data warehouse). 

Data Wirehouse adalah sebuah sistem yang mampu mengumpulkan data dari beragam sumber yang berbeda. 

Selection adalah proses menyeleksi data.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline