Lihat ke Halaman Asli

Tukang Bakso keliling Mimpi Punya Mobil...Jadi Kenyataan.Apa Tips dan Triksnyaa....??

Diperbarui: 4 April 2017   18:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kamuuuu   GILA   yaa!!!

heeehee  mungkin kalau orang liat saya dan liat koleksi gambar brosur mobil yang tak tempel di dinding atau jadi DP di BBM saya.akan berkata begitu jika tahu saya berandai-andai punya mobil beberapa tahun lalu.sebelum kami mempunyai Mobil si putih tunggangan kami.

Apa  yang  saya lakukan saat mengendarai motor dibelakang mobil.dengan mantapnya seolah-olah sedang  menyetir,menginjak gas,memainkan  kopling atau menempel brosur mobil di dinding kontrakan kecil saya.namun saya yakin dengan impian yang kuat  tersebut bakal menjadi kenyataan suatu hari nanti.

mungkin ini yang dinamakan afirmasi atau kekuatan pikiran dengan sungguh-sungguh yaa.dari afirmasi tersebut ibarat doa yang terpanjat  kepada Sang penguasa kehidupan dan pemilik perbendaharaan rizki.yang Maha Rohman dan Rohim...syukur kami untuk semua karuniaNYA.

flashback cerita kehidupan saya ,istri dan anak dalam sebuah keluarga kecil saya.ketika itu  saya menikah muda dengan mantan pacar saya.yang semoga kelak juga menjadi bidadari surga .amien

menikah muda itu suatu pengalaman yang begitu wow...antara suka dan duka menjadi satu .disisi lain saya bahagia bisa  hidup dengan seseorang pujaan hati saya sejak SMU cieeee....

di lain sisi lain pekerjaan yang belum tentu harus mencukupi kebutuhan keluarga kadang membuat hati ini menangis ,jika tidak bisa menafkahi istri dan anak yang lahir setahun setelah kami menikah.

Namun kehidupan kami jalani dengan saling pengertian walau kadang serba kekurangan.Terbesit dalam benak saya ingin membuka usaha sendiri waktu itu.walau pun benar-benar  kami tidak mempunyai modal sepeserpun.buat makan sehari-hari aja susah.

suatu waktu teringat seorang  paman  dari istri saya yang sudah  buka agen  snack makanan/jajan anak-anak ,maka  kami berdua  berpikir gak ada salahnya mencoba usaha sendiri seperti yang paman kami geluti juga.tapi modal dari mana ????pikir saya dan istri .

Di tahun -tahun Sebelum menikah sampai sudah menikah ,memang saya suka  baca buku-buku motivasi,bisnis,dan lain-lain,diperpustakaan daerah  kota saya .saya  ketika ada waktu ataupun ketika tidak ada pekerjaan selalu menyempatkan diri membaca buku-buku yang saya suka.ada beberapa buku yang menginpirasi saya buku tebal seukuran kamus bahasa inggris .buku  luar negeri yang sudah di terjemahkan. dengan judul kalau tidak salah  "BISNIS MODAL DENGKUL  " pengarangnya Arnold siapa lupa saya.

Disitu dijelaskan modal terbesar manusia bukan cuma berbentuk  uang.namun Otak dan tekad kita untuk berubah.dijelaskan juga disitu cara memulai usaha tanpa modal,mengakuisisi sebuah perusahaan atau bisnis orang lain,termasuk yang materi sekarang  banyak  motivator  memberikan seminar tentang beli rumah tanpa uang atau malah mendapat kan uang.juga dibahas disitu jauh sebelum  para  mentor property ini  mengadakan seminar -seminar.selain itu juga sempat baca buku lainnya termasuk  Robert Kiyosaki ,Pak Purdi Chandra  , Om Bob sadino dan lain-lain

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline