Lihat ke Halaman Asli

Apakah Ini Dampak dari Teknologi??

Diperbarui: 17 Juni 2015   16:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Di jaman sekarang ini

Teknologi benar - benar canggih

Dari yang kecil mempunyai fungsi besar

Dan yang besar mempunyai fungsi yang amat basar

Manusiapun tak mau ketinggalan

Mereka juga ikut - ikutan canggih

Merekam tubuhnya tanpa sehelai kain

Mengabadikannya sebagai bukti kedewasaan

Memamerkannya di dunia maya

Membuat yang melihat menjadi terlena

Apakah memang ini dampak dari teknologi ??

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline