Lihat ke Halaman Asli

Alfred Benediktus

Menjangkau Sesama dengan Buku

Kopi Panas di Meja Presiden

Diperbarui: 30 Oktober 2024   17:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(olahan GemAIBot, dokpri)

Kopi Panas di Meja Presiden

Di meja terhidang kopi hitam,
Panas, menguap dalam kelam,
Di sampingnya laporan hasil survei,
Angka-angka dibaca penuh tenang.

Katanya, 85,3 persen percaya,
Hati rakyat berpihak padanya,
Namun, apakah ini suara murni,
Atau sekadar suara asal bapak senang?

Negeri ini telah terlalu sering tercemar,
Oleh janji-janji dan kata-kata besar,
Rusak di tangan pejabat yang gemar berpura,
Menggiring harapan rakyat, sembari menyesatkan arah.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline