Lihat ke Halaman Asli

Cosmasgun

Pengembara menata kata

Derai-Derai Rindu

Diperbarui: 1 November 2024   15:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

plus.kapanlagi.com 

Setangkup rindu  bergelayut di bulan November

Senyummu mengajakku  bernostalgia di bawah pancaran bulan

Berkelebat bayangmu dalam cahaya yang temaram

Kerinduan selalu menyapa kita walau hanya dalam angan

Kangen itu terus mengalun

Seperti alunan gamelan Jawa yang menidurkanku

Kau selalu datang di alam bawah impianku

Oh, rindu yang mengharu biru

Entah ini rindu yang kesekian kalinya

Yang hanya ada di alam bayang rembulan remang menerjang

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline