Lihat ke Halaman Asli

Wawancara Guru yang Kaitan Tema Dampak Pandemi Covid-19 Dipendidikan

Diperbarui: 8 November 2021   20:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1. Bagaimana peran anak dalam penyebaran Covid-19 di sekolah? 

Jawab: anak sangat berperan sekali dalam penyebaran covid, tidak mudah menyadarkan mereka tentang bahaya virus covid, selain itu imun yang dimiliki anak belum sekuat imun orang dewasa

2. Apakah anak dengan kondisi kesehatan tertentu (penyakit penyerta) boleh ke sekolah? 

Jawab: anak yang memiliki penyakit penyerta belum diperbolehkan untuk masuk sekolah.

3. Haruskah guru dengan kondisi kesehatan tertentu (penyakit penyerta) boleh ke sekolah? 

Jawab: guru yang memiliki penyakit penyerta belum diperbolehkan untuk masuk sekolah, diperbolehkan masuk apabila kondisi tubuh benar-benar sehat

4. Apa manfaat membuka kembali sekolah? 

Jawab: Mengatasi kejenuhan para siswa dan orangtua karena hampir 2 tahun tidak bisa belajar di sekolah, selain itu untuk mempermudah guru dalam mengetahui kemampuan akademik anak secara langsung

5. Sebagai pendidik dan pengelola sekolah, saya ingin bertanya Bu Ika, tantangan apa yang paling sulit dalam belajar?

Jawab: tantangan mengajar di SLB adalah memberikan layanan pendidikan sesuai dengan kekurangan dan kelebihan anak berkebutuhan khusus/difabel secara individu, karena anak difabel meskipun ketunaanya sama belum tentu kemampuan dan hambatan yang mereka miliki sama, jadi kita harus menyesuaikan mereka, sedangkan dilapangan perbandingan 1 guru harus mengampu 10 anak difabel yang beragam

6. Bagaimana skema pembelajaran luring di masa pandemi Covid-19? 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline