Lihat ke Halaman Asli

Kaya? Bukan Bekerja tapi Pengusaha!

Diperbarui: 24 Juni 2015   06:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Bicara tentang wirausaha mungkin di Indonesia masih diranah abu -abu, kita mulai SD sampai SMA dan yang punya kemampuan financial yang cukup bisa melanjutkan kuliah pasti punya satu tujuan yaitu bekerja. Bekerja pada perusahaan ternama dan mempunyai posisi yang penting itu selalu yang di idamkan pada sebagian orang yang sudah berpendidikan tinggi.

Terlepas pada masalah pekerjaan atau jabatan kita pernahkan kita berfikir untuk membuat usaha ??, pada kenyataan nya seorang yang berpendidikan tinggi selalu memandang rendah usaha/pedagang.. Pradigma inilah yang selalu muncul ketika kita yang sekolah tinggi selalu menginkan jabatan yang tinggi pula. Di sini dapat kita liat bagaimana jika semua orang menginkan pekerjaan yang baik. Apakah tak pernah terbayang pada fikiran kita tentang suatu usaha.

Pernakah kita membaca 10 orang terkaya di indonesia, apakah mereka seorang direktur tentu tidak mereka semua adalah pengusaha, jadi sudahkah kita masih berfikir bahwa pegusaha itu rendah!  pasti salah besar. berwirausaha di butuhkan perencanaan yang matang sebagai generasi muda yang penuh ide kreatif tak salahnya berwirausaha. lulus sekolah tak harus mencari pekerjaan kita dapat berwirausaha, mungkin 5 atau 10 tahun mendatang kita dapat dinobatkan sebagai 10 orang terkaya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline