Lihat ke Halaman Asli

PT. Liga Indonesia: Memang Tidak Ada Matinya, Hehe...

Diperbarui: 24 Juni 2015   19:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Olahraga. Sumber ilustrasi: FREEPIK

pt. liga indonesia memang seperti tidak ada matinya.. setelah sukses menggelar acara turnamen pramusim inter island cup 2012 yg melibatkan hampir seluruh klub2 yg bermain di kompetisi isl.. dan merilis jadwal lengkap isl musim 2012/2013 dimana laga pembuka akan berlangsung di stadion jakabaring palembang mempertemukan juara bertahan isl musim lalu sriwijaya fc vs persiba balikpapan (05/01/2012)..

dan kabar terbaru ternyata mrka juga sudah menyiapkan kompetisi untuk level divisi utama liga indonesia 2012/2013 yg akan mulai bergulir pada 27 januari 2013.. sebanyak 37 klub telah bersiap untuk meramaikan kompetisi 1 level dibawah isl ini.. jumlah itu bertambah dari jumlah peserta divisi utama musim lalu yg hanya 22 klub..

Kepastian itu lahir pada managers meeting klub Divisi Utama 2012/2013 yang digelar di Hotel Kusuma Sahid Prince, Jumat (21/12).

“Memang hanya 34 klub yang hadir pada managers meeting kali ini, tapi tiga klub yang absen sudah menyatakan izin kepada kami. Dan, yang terpenting, semua klub sudah menyatakan komitmennya tampil dalam kompetisi musim depan,” kata Joko Driyono, CEO PT Liga Indonesia, Jumat (21/12).

pt. liga indonesia membagi menjadi empat grup.. rinciannya, Grup 1 (8 klub, Sumatera), Grup 2 (10 klub, Jabar & Jateng), Grup 3 (11 klub, Jatim & Yogya) dan Grup 4 (8 klub, wil. Indonesia Timur)..

dan berikut ini pembagian masing2 grup divisi utama liga indonesia 2012/2013..

Grup I (Sumatera)
PSAP Sigli, PSAB Aceh Besar, PSMS Medan, PSGL Gayo Lues, Persih Tembilahan, Persisko Tanjabar, PS Bengkulu, PS Bangka

Grup II (Jakarta, Jabar dan Jateng)
Persitara Jakarta Utara, Persikabo Kabupaten Bogor, Persikad Kota Depok, PSCS Cilacap, Persip Pekalongan, Persitema Temanggung, Persipur Purwodadi, Persiku Kudus, Persis Solo, PSIS Semarang

Grup III (Yogyakarta dan Jatim)
PSIM Yogyakarta, PS Mojokerto Putra, Persebaya DU, Perseba Super Bangkalan, Deltras Sidoarjo, Persipas Paser, Persid Jember, Persebo Bondowoso, Persekam Metro FC Malang, PSBK Kota Blitar, Perseta Tulungagung

Grup IV (Indonesia Timur)
Perssin Sinjai, Yahukimo FC, PSBS Biak, Perserui Serui, Persigo Gorontalo, Persebul Buol, PS Sumbawa Barat, Perseka Kaimana

“Juara dan runner-up grup maju ke babak 12 besar yang akan dibagi menjadi tiga grup, masing-masing berisi 4 klub dengan sistem home and away. Selanjutnya juara grup dan best runner-up grup babak 12 besar, berhak melaju ke semifinal. Babak semifinal dan final juga akan menggunakan sistem home and away,” papar Joko Driyono.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline