Lihat ke Halaman Asli

Aldentua S Ringo

Pembelajar Kehidupan

Hutan, Pinjaman dari Anak Cucu

Diperbarui: 21 Maret 2021   12:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Hutan, Pinjaman dari Anak Cucu

Hutan gundul, bukan gundul sendiri,  siapa yang menggunduli

Hutan botak, bukan botak sendiri, siapa yang memangkasi

Hutan kering kerontang, siapa yang mengeringkannya

Hutan kebakaran, bukan terbakar sendiri, siapa yang membakarnya

Katanya, hutan paru-paru dunia, kenapa dirusak

Katanya hutan sumber air, kenapa dicecar

Katanya hutan sumber oksigen, kenapa kayunya dikampak

Katanya hutan penghambat longsor, kenapa dicocor

Ketika bencana banjir dan longsor, manusia saling menyalahkan

Kenapa kita tidak pernah bertanya kepada hutan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline