Lihat ke Halaman Asli

Alda Lestari

Mahasiswa Geografi Fisip-ULM

Framing Text, Jenis-Jenis Kewirausahaan yang Terdapat di Kota Pangkal Pinang

Diperbarui: 4 November 2024   21:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber data pribadi

kota pangkal pinang, provinsi kepulauan bangka belitung, telah menjadi potensi yang sangat besar dalam bidang kewirausahaan, dengan berbagai jenis usaha yang berkembang pada pertumbuhan ekonomi daerah. Dalam rentang waktu tahun 2023-2024, berbagai berita media massa telah membahas tentang pelung usaha, peningkatan kualitas produk UMKM, serta program-program pemerintah untuk mendukung pengembangan daerah.

sumber data pribadi

sumber data pribadi

sumber data pribadi

sumber data pribadi

1. Produk Olahan Perikanan Babel lolos Mampu Bersaing dan Tembus Pasar Luar

  • Sumber media masa: Kukm.babelprov.go.id
  • Potensi hasil laut yang melimpah memberikan peluang ekonomi yang sangat besar bagi pelaku UMKM. Produk-produk olahan perikanan Babel memiliki potensi untuk dipasarkan hingga ke tingkat nasional dan internasional. Namun demikian, menurutnya tantangan yang dihadapi para pelaku usaha tidaklah sedikit, mulai dari keterbatasan pengetahuan mengenai teknik pengolahan yang modern dan higienis, hingga minimnya akses pasar dan kurangnya inovasi dalam produk makanan. Oleh karena itu, pelatihan ini hadir sebagai bentuk nyata dari komitmen pemerintah dalam meningkatkan kapasitas dan kualitas produk olahan hasil perikanan, sehingga mampu bersaing dan memberikan nilai tambah bagi masyarakat.                                                                                                  

2. PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGOLAHAN BAHAN BAKU CUMI (RING SQUID CRISPY) SEBAGAI POTENSI LOKAL DI PANGKALPINANG

  • Sumber media massa: Abdimuh.unmuhbabel.ac.id
  • Potensi yang dimiliki nelayan dapat menjadi salah satu nilai ekonomi yang sangat menjanjikan dimasa sekarang dan dimasa yang akan datang apabila dilakukan dengan tepat dan secara terusmenerus. Banyak sekali jenis-jenis ikan yang didapatkan oleh nelayan dan juga cumi-cumi yang melimpah. Pada saat musim-musim tertentu hasil tangkapan nelayang yang didapat sangat melimpah, pada saat hasil tangkapan melimpah harga jualnya sangat rendah dan terkadang banyak PT yang membeli dengan harga miring. Oleh sebab itu kami akan membuat produk inovatif dari bahan baku cumi agar harga jualnya tetap terjadi.

3. Manisnya Bisnis Angkringan di Kota Pangkalpinang, Pelaku Usaha Raup Cuan Puluhan Juta per Bulan

  • Sumber media massa: Belitung.trubunnews.com
  • kawasan ini selalu diramaikan anak-anak muda yang nongkrong, sembari menikmati sajian makanan khas angkringan. Angkringan menyajikan beragam menu dengan harga yang ramah di kantong, mulai dari Rp2 ribu per tusuk hingga Rp5 ribu per tusuk, tergantung dengan jenis yang dipilih. Kini bisnis angkringan menjamur di Kota Pangkalpinang. Satu di antara pemilik angkringan di kawasan Museum PT Timah Tbk, Dea, menuturkan, dirinya merintis usaha angkringan karena melihat minat konsumen yang banyak mengonsumsi makanan yang disajikan dalam bentuk sate-satean dan dibakar.

4. Lemang bambu jadi bisnis menguntungkan di Pangkalpinang saat Ramadhan

  • Sumber media massa: m.antaranews.com
  • Tingginya minat masyarakat terhadap penganan berbahan dasar beras ketan yaitu lemang menjadikannya sebagai peluang bisnis menguntungkan selama Bulan Ramadhan di Kota Pangkalpinang, Provinsi Bangka Belitung. Fahrunisa seorang pembuat lemang mengaku dalam sehari bisa mendapatkan omzet sekitar Rp1.400.000 dari berjualan lemang ini

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline