Lihat ke Halaman Asli

Indra Setiawan

Pimpinan Redaksi

Ini Sosok H. Acep Awaludin Kepala Desa Cibunarjaya yang Bergaya Nyentrik dan Selera Humor yang Tinggi

Diperbarui: 23 Agustus 2024   20:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kepala Desa Cibunarjaya/Dok. pri

H.ACEP AWALUDIN,S.T, Kepala Desa (Kades) Cibunarjaya, Kecamatan Ciambar memiliki hobi bercocok tanam. Setiap hari, dia selalu ke sawah. Apalagi, dia juga memiliki sawah seluas dua hektare yang harus dirawat tanamannya. Sehingga, bisa berhasil saat panen. "Saya selalu ke sawah setelah pulang dari kantor desa,"ujarnya 23/08/2024

Pertanian bagi H.Acep adalah hal yang tidak bisa dilepaskannya. Padahal,banyak temannya lebih memilih .Bisnis lain selain bercocok tanam. Namun, tidak dengan H.Acep.Kemudian, H.Acep juga memiliki usaha di bidang Sembako. Pada 2020, sebelum menjadi kades, dia menekuni bisnis di Bidang Sembako, dan Jual alat pertanian . "Saat itu modal saya hanya Rp 10 juta," ungkapnya.

H.Acep Awaludin (kades cibunarjaya)/dok. pri

Karena modal kecil, kades Cibunarjaya ini tidak kulakan alat pertanian yang baru. Namun, dia memilih kulakan alat pertanian bekas. Otomatis, harganya lebih murah. Ditambah warung sembakonya. Ternyata, strategi itu mujarab. Justru, banyak konsumen yang tertarik. "Saya awalnya kulakan gas dan alat tani," kenangnya. Usaha alat pertanian dan warung sembako itu terus digeluti. Dia memiliki 1 toko di area pasar parungkuda.,Namun, alat pertanian dan warung sembakonya yang dijualnya dipajang di rumahnya. Jika ada yang berminat maka konsumen akan datang ke rumahnya.

Meski tidak seramai pada tahun 2020 tetapi usaha H.Acep terus berjalan. Konsumen masih datang ke rumahnya. Sehingga, dia pun tetap menjual  alat pertanian.dan warung Sembako "Sekarang sudah banyak yang punya alat pertanian dan toko-toko. Dan warung sembako pun makin bertambah banyak. Jadi, tidak seramaidulu," ujarnya. Bagi H.Acep, usahanya berjualan alat pertanian dan warung sembako. dia bertani adalah cara untuk semakin dekat dengan warganya. Setiap hari dia bisa bertemu dengan warganya yang mayoritas petani. Persoalan-persoalan mereka bisa diketahui.  Sehingga, saat menyusun program di desa, dia bisa mengetahui program apa yang benar-benar dibutuhkan masyarakat.Ujarnya
(Redaksi/Indra Setiawan)




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline