Lihat ke Halaman Asli

Seorang Guru Menjadi Pebisnis Kerupuk

Diperbarui: 18 September 2022   10:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Setiap manusia itu pasti mendamba-dambakan hidupnya ingin bahagia, begitu juga saya. Saya seorang guru SD Negeri katanya mengabdi untuk Negeri tapi tida dan untuk mendapatkan penghasilan tambahan, saya berpikir apa yang harus kulakukan, kalaupun membuka usaha besar harus punya modal besar dan harus punya relasi banyak, saya berpikir usaha kecil-kecilan seperti usaha kerupuk pedas (perpedasan).

Dokpri

Usaha ini dimulai ketika Gabut karena tidak ada pemasukan. Untuk itu saya niatkan usaha ini semoga barokah dan menjadi ladang amal untuk saya.

  Saya mulai bungkus kerupuk ini dimulai pada jam 20.00 sampai jam 23.00 malam. Dan besoknya setelah pulang mengajar saya berkeliling dari warung ke warung untuk menitipkan kerupuk yang saya buat dengan harapan kerupuk tersebut laki dimasyarakat.

ini adalah perjuangan seorang Guru menjadi pebisnis handal (harapan), . Semoga ini menjadi MOTIVASI bagi kita semua, aamiin

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline