Nama : Muhammad Alfath Paputungan
Nim : 131420063
Kelas : 2B Manajemen Pendidikan
Bullying Merupakan Salah Satu Masalah Yang Tidak Terlihat dalam Dunia Pendidikan Indonesia Karena Para Guru guru Memaklumi Bullying Hanyalah Candaan Belaka. Lebih Dari Itu Ternyata Bullying Merupakan Suatu Problematika Yang Sangat Kompleks dan Rumit Mengapa Tidak. Karena Bullying Menyangkut Mental, Fisik Seseorang Yang Tidak Dapat Di Ketahui Dengan Mata Telanjang.
Fenomena Bullying Saat Ini Bukan Hanya Terjadi Di Dunia Pendidikan Saja Melainkan Sudah Merembet Di Sosial Media Seperti Instagram,Twitter, Youtube dan Sejenisnya. Tentunya Ini Mematikan Kebebasan Berekspresi dan Berpendapat Mengapa Tidak ? Setiap Ada Pandangan ataupun Opini Yang Berbeda Dari Orang Kebanyakan Dipastikan orang itu akan Mendapatkan Kata-Kata yang Kurang Pantas Seperti Sara, Makian, Rasisme. Itukan Bentuk Bullying Verbal. Itulah Yang Menyebabkan Orang- Orang Untuk Berhenti Mengeluarkan Pendapat Karena Persoalan Bullying
Bulying dikategorikan sebagai Perilaku anti social atau misconduct Behavior ( Jenkins, 1995;Morton, 1999 ), dengan Menyalahgunakan Kekuatanyaa Kepada Korban yang lemah ; Secara individu atau kelompok dan biasanya terjadi berulang kali ( Smith, Cousins, dan Stewart , 2005; Mongold, 2006 ) Bullying dapat dilakukan secara verbal, Psikologis,dan fisik ( Kim, 2006 ) Bentuk Perilaku tersebut sebagai salah satu bentuk delikuensi ( kenakalan anak ). Karena perilaku Tersebut Melanggar norma masyarakat, dan dapat dikenai Hukuman Oleh Lembaga Hukum
Pemerintah Pun Sebenarnya Mendukung Anti Bullying Di Sekolah Contohnya Melalui Menteri Pendidikan , Bapak Nadim Makarim Mengatakan 3 Dosa Terbesar Dunia Pendidikan Saat Ini Yaitu Kekerasan, Perundungan, dan Pelecehan. Oleh Sebab Itu Sebagai Generasi Penerus Bangsa Yang Bisa Kita Lakukan Sekarang adalah Saling Menghargai, Menghormati tanpa Melihata suku, agama, Maka Terciptalah Indonesia Yang Aman, Damai, dan Sentosa
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H