Lihat ke Halaman Asli

Aksara Sulastri

Freelance Writer Cerpenis

Pantun: Tunjukkan Cinta Bukan Hanya di Hari Valentine

Diperbarui: 15 Februari 2023   07:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gambar diambil dari Pinterest/eikones.top

Buah mangga enak rasanya

Belinya di Kota Solo

Kalau Abang sayang padanya

Yuk, bawain dia kado

.

Jalan-jalan ke Malioboro

Jangan lupa mampir kemari

Jika cinta jangan masa bodo

Nanti nyesel kalau dia pergi

.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline