Lihat ke Halaman Asli

Akhmad Naufal

Mahasiswa

Contoh Pemanfaatan Lahan Basah Sekitaran Wilayah Banjarmasin Timur

Diperbarui: 7 September 2024   12:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber Gambar: GPS Map Camera/dokpri

Penulis : Akhmad Naufal

Kelas : B

Nim : 2410416310017

Mahasiswa S1 Universitas Lambung Mangkurat Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Program Studi Geografi

Mata kuliah : Pengantar Lingkungan Lahan Basah

Dosen pengampu : Dr. Rosalina Kumalawati, S.Si., M.Si

Lahan basah adalah wilayah-wilayah di mana tanahnya jenuh dengan air, baik bersifat permanen (menetap) atau musiman. Wilayah-wilayah itu sebagian atau seluruhnya kadang-kadang tergenangi oleh lapisan air yang dangkal. Digolongkan ke dalam lahan basah ini, di antaranya, adalah rawa-rawa (termasuk rawa bakau), paya, dan gambut. Air yang menggenangi lahan basah dapat tergolong ke dalam air tawar, payau atau asin. Lahan basah memiliki banyak keuntungan dan manfaat bagi masyarakat sekitar. 

Pengetahuan terhadap lahan basah menjadi hal penting dalam pengembangan kawasan. Masyarakat yang berada di kawasan lahan basah menginginkan adanya pemahaman tentang lahan basah, baik dalam pendidikan formal dan nonformal. Manfaat yang diberikan lahan basah juga sangat banyak, diantaranya sebagai tempat pertanian dan perikanan, mitigasi bencana, sumber daya, habitat bagi spesies flora dan fauna, dll.

Dan berikut ini, adalah contoh pemanfaatan lahan basah yang saya temukan disekitar wilayah Banjarmasin Timur

  • Hortikultura Buah

Sumber Gambar: GPS Map Camera/dokpri

  • Tanaman Hias
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline