Lihat ke Halaman Asli

Lohmenz Neinjelen

Bola Itu Bundar, Bukan Peang

Mengapa Elektabilitas Jokowi-Ma'ruf Amin Jadi Lebih Kuat?

Diperbarui: 6 Desember 2018   13:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar: merdeka.com

Elektabilitas Jokowi-Ma'ruf Amin jadi lebih kuat saat ini.

Mungkin saja hal ini dianggap biasa oleh sebagian pihak, tapi sebagian pihak lainnya ada yang sewot, seperti orang yang sedang kebakaran jenggot.

Apakah elektabilitas Jokowi-Ma'ruf Amin jadi lebih kuat salah satu sebabnya Prabowo sudah frustrasi seperti pernah dibahas pada tulisan sebelumnya?

Sila baca: Prabowo Salah lagi karena Sudah Frustrasi?

Sebenarnya alasan elektabilitas Jokowi-Amin Ma'ruf jadi lebih kuat tadi antara lain Jokowi sering turun ke lapangan, juga program-program kebijakannya jelas dan tepat sasaran.

Contohnya kondisi di Lampung. Jokowi menyerap aspirasi masyarakat di sana terkait dengan realisasi pembangunan Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar.

Contoh lainnya adalah jalan tol Merak sampai Surabaya dan mungkin sampai Pasuruan-Probolinggo, Desember ini selesai. 

Selengkapnya mengapa elektabilitas Jokowi-Ma'ruf Amin jadi lebih kuat bisa disimak pada video slide di bawah ini, dan satu hal lagi ada Bang Oma (Rhoma Irama) disebut juga namanya.

Salam politik itu peang, bukan bundar.

Manchester United Dibantai

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline