Lihat ke Halaman Asli

Lohmenz Neinjelen

Bola Itu Bundar, Bukan Peang

Timnas Indonesia dan Durian Bangkok

Diperbarui: 30 November 2018   14:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Timnas Indonesia akan melakukan pertandingan yang krusial melawan tuan rumah sekaligus juara bertahan Thailand hari ini (Sabtu, 17/11/18).

Tapi menurut berita yang ada Timnas Indonesia lebih mementingkan makan durian, dan optimistis bawa pulang durian Bangkok dari Thailand.

Wajar saja penggemar sepak bola di tanah air marah, apalagi penampilan Timnas masih mengecewakan sampai saat ini. 

Kalah 0-1 melawan Singapura dan menang 3-1 melawan Timor Leste belum menunjukkan kualitas Timnas Indonesia yang baik. 

Melawan Thailand yang merupakan pertandingan krusial, justru Timnas lebih mementingkan makan durian, dan optimistis bawa pulang durian Bangkok dari Thailand?

Ter la lu...!

Selengkapnya sila simak video slide di atas.

Salam bola itu bundar, bukan peang.

***

Lohmenz Neinjelen

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline