Jika bibirmu tak mampu bertutur sopan,
cobalah sedikit belajar santun
Akan ada jiwa tersenyum,
bila kau lontar ucapan baik
Jika kau benci tak perlu memaki,
jangan hatimu ternoda karena dengki
Puan, kau tercipta dari cantiknya daun surga bukan api neraka
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI