Lihat ke Halaman Asli

Bijaksanalah Menyeberang

Diperbarui: 25 Juni 2015   22:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Entah apa yang mereka pikirkan saat menyebrang  , terutama jalan raya , dan satu lagi. .  di jalan raya yang sempit, macet, padat merayap. Apa yang mereka pikirkan hanya keselamatan mereka saat menyebrangi jalan ? yang dipikirkan hanya "yang penting sampai ke seberang ? Berjalanlah ke ujung jalan , carilah zebra cross atau jembatan penyebrangan !

Perjalananku dari jatinangor menuju Bandung seringkali terhambat hanya karena macet macet dan macet , dan yang tidak bisa ku simpulkan , macet itu karena Angkutan umum yang berhenti sembarangan dan Penyebrang  jalan yang sembarangan , entah mereka yang berkendara atau yang berjalan kaki . Memang penyebrang jalan adalah diutamakan , tapi seharusnya penyebrang jalan juga memperhatikan kondisi jalan yang luar biasa. Bijaklah dalam menyeberang , carilah tempat yang memang khsus untuk menyebrang , putar arah , atau apapun yang ingin kalian lakukan . Seringkali hanya karena 1 motor yang akan menyebrang , kemacetan yang dihasilkan mencapai 2 km karena dia hanya memperhatikan kepentingannya sendiri . Seandainya penyebrang jalan lebih bijak dalam menyeberang , memperhatikan kondisi jalan , mencoba berhati-hati dan menyeberang pada tempatnya pasti tidak akan merugikan pengguna jalan lain kan ?

Arah dari jatinangor ke Bandung , jika lewat cibiru memang tidak difasilitasi oleh traffic light , jadi tolong pahami kondisi jalan umum ini , Jangan anggap ini jalan pribadi yang bisa kalian gunakan seenak kalian. Keselamatan bersama lebih penting .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline