Indonesia merupakan negara integritas yang multikultural dan hidup bersama. Terdapat banyak sekali keberagaman yang ada di Indonesia, hal ini menjadi salah satu kekayaan yang ada di Indonesia, Tetapi hal inilah yang dapat terjadinya konflik dan perpecahan diIndonesia.
Apasih Integritas itu?
Jadi Integritas berasal dari bahasa Inggris yaitu " Integration" yang memiliki arti kesempurnaan atau keseluruhan .
Nah, yang dimaksud integritas disini adalah Satuan yang bulat atau utuh dari satuan bangsa ( Persatuan ).
Integrasi dapat diklasifikasikan dari hasilnya. Contohnya sebagai berikut :
Menurut hasil dari Integrasi di Indonesia hal ini terbagi menjadi 2, yaitu Asimilasi dan Akulturasi...
Apasih bedanya Asimilasi dan Akulturasi?
Nah, walaupun memiliki kesamaan berupa penggabungan 2 budaya atau lebih , namun maksud dari Asimilasi dan Akulturasi sangatlah berbeda,
a.) Asimilasi, sesusai pengantar, bahwa asimilasi adalah penggabungan 2 budaya atau lebih, yang mana hasil dari asimilasi dapat membuat budaya baru atau menghilangkan ciri khas dari 2 budaya tersebut. Dan hal ini dapat diterima oleh masyarakat dalam lingkungan tersebut. Contohnya,
Masjid campuran kebudayaan, yaitu Masjid Cheng Ho, Surabaya. Masjid ini merupakan campuran kebudayaan antara budaya Islam dengan kebudayaan China.
b.) Akulturasi, juga merupakan pencapuran 2 budaya atau lebih. Namun, ia tidak menghilangkan ciri khas kebudayaan tersebut. Hal tersebut mendapat penolakan dahulu, namun seiring berjalan waktu masyarakat dapat menerima dan memanfaatkannya. Contoh,