Lihat ke Halaman Asli

Usah Risau Aku Pun Rindu Untukmu

Diperbarui: 28 Februari 2024   08:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

USAH RISAU AKU PUN RINDU UNTUKMU.

Engkau sendiri matahari
Matahatimu;

Lalu, kikuk, mencari terang;
Engkau mencari diri sendiri

Engkau sendiri caya-Nya
Lalu engkau ragu -

Lalu, mengingkari diri sendiri

Engkau sedang mencari apa?
Dan siapa? Tuhan pun ada bersemayam di dalam diri setiap insan hamba-Nya.

Bahkan,
Dia dekat melebihi urat nadi.

Usah risau aku pun rindu untukmu.

28/2/2024.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline