Sebelum siang ini berganti senja
Kumohon bersabarlah sejenak
Kita tuntaskan dengan menyulam waktu
Agar ada cerita yang terekam dalam sejarah
*****
Dunia penuh episode perjalanan
Cerita anak manusia dalam mengarungi bahtera kehidupan
Kadang hempasan gelombang begitu tingginya
Sesekali lembutnya samudera tak bergejolak
*****
Episode hujan di siang hari