Lihat ke Halaman Asli

Ahmad Syaihu

Guru MTsN 4 Kota Surabaya

Menikmati Makan Siang di Resto Alam New Rivermoon Klaten

Diperbarui: 4 Februari 2023   08:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Menikmati makan siang di alam terbuka (foto: dokpri)

Jumat pekan lalu(27/01/23) penulis bersama rombongan guru dan pegawai MTsN 4 Kota Surabaya melalukan perjalanan wisata ke Jawa Tengah dan Yogyakarta.

Di Jawa Tengah kami mampir di Klaten untuk melakukan kegiatan Outbound Susur Sungai Pusur di Klaten.

Tempat yang kami tuju adalah tempat wisata alami New Rivermoon.

Tepat pukul 14.00 WIB kami melakukan susur sungai Pusur dengan peralatan Ban dalam mobil besar sebagai tempat kami menyusuri sungai yang berjarak sekitar 4 km.

Selesai kegiatan outbound dengan berbasa-basa di air ditambah cuaca hujan di sekitar lokasi membuat perut kami menjerit dan harus diisi, karena hari sudah sore, sementara jadwal makan siang bergeser ke waktu sore.

Setelah membersihkan badan dan berganti pakaian kering kamipun menuju restoran yang terdapat di lokasi dengan konsep makan lesehan di joglo-joglo yang bertebaran di New Rivermoon.

Rombongan akan diarahkan ke Joglo sesuai dengan jumlah orang.

Penulis dan rombongan saat makan siang di resto alami New River Moon Klaten foto: dokpri)

Daftar Menu Wisata New River Moon Resto dan Harga:

Menu Minuman

  • kopi tubruk 7k
  • kopi susu 8k
  • si madu hitam 21k
  • arjuna coklat kismis 21k
  • gayo black forest 21k
  • gayo cherry pie 21k
  • toraja nastar 21k
  • puntang jeruk liar 21k
  • teh 5k
  • teh kampul 6k
  • lemon tea 6k
  • thai tea 8k
  • green tea 8k
  • wedang ningrat 7k
  • wedang sindhen 6k
  • milkshake 18k
  • dark coklat 15k
  • juice 15k
  • soda gembira 18k
  • es jeruk 6k

Menu Makanan

  • Tempe goreng 7.5k
  • mendoan gimbal 10k
  • tahu goreng 7.5k
  • hotdog 20k
  • burger 20k
  • pizza 20k
  • french fries 10k
  • cheese fries 15k
  • ayam goreng 20k
  • sapi lada hitam 30k
  • cumi 25k
  • sop iga 40k
  • sop buntut 40k
  • nasi goreng 20k
  • bakmi goreng 23k
  • nila goreng 17.5k
  • lele goreng 15k
  • nasi putih 5k
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline