Lihat ke Halaman Asli

Ahmad Syaihu

Guru MTsN 4 Kota Surabaya

Senja Pertama di Tahun 2023

Diperbarui: 1 Januari 2023   16:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Senja ini begitu ceria

Seindah tahun baru yang kita nikmati

Semoga menjadi awal yang baik

Bagi perjalanan 365 hari ke depan

Senja ini penuh warna

Tebaran sinar Surya membentuk pelangi di cakrawala

Menandakan aneka ragam peristiwa yang akan terjadi

Di masa setahun mendatang

Semoga semua peristiwa adalah kebaikan

Bagi semua yang ada di alam semesta

Senjaku pertamaku di 2023

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline