Lihat ke Halaman Asli

Ahmad sobri

Siswa SMK

Meningkatnya Kasus Narkoba di Indonesia

Diperbarui: 2 Desember 2023   13:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Indonesia saat ini sudah dalam kondisi darurat narkoba. Penyebab pesatnya narkoba salah satunya adalah pesatnya kemajuan dan perkembangan informasi teknologi dan transportasi, sehingga memudahkan masuknya barang terlarang tersebut.

Penyalahgunaan narkoba di kalangan remaja, hal ini disebabkan oleh karena remaja cenderung ingin menyerap hal-hal baru dan selalu ingin tahu hal-hal baru.

Narkoba dapat menyebabkan kerusakan fisik yang sangat serius, contohnya overdosis, menurunnya fungsi pernafasan dan dapat menyebabkan kematian.

Dampak narkoba bagi kesehatan mental contoh halusinasi, mudah marah dan gangguan jiwa, selain itu dampak narkoba bagi remaja yang menggunakan narkoba beresiko sangat besar contohnya menyakiti diri sendiri, percobaan bunuh diri dan perilaku kekerasan. Dampak narkoba bagi kalangan sosial contohnya kehilangan pekerjaan, kekerasan dalam rumah tangga dan akitivitas kriminal.

Upaya yang bisa dilakukan untuk mengatasi narkoba diantaranya yaitu dengan:
*hindari pergaulan bebas
*melakukan kegiatan positif
*ketahui bagaimana dampak dari narkoba
*melakukan aktivitas keagamaan
*menghindari rasa penasaran pada narkoba




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline