Lihat ke Halaman Asli

Ahmad Fani Maulana

Mahasiswa UIN Walisongo

Mahasiswa KKN Reguler UIN Walisongo Semarang Mengadakan Dziba'an Bersama Masyarakat Kelurahan Wates

Diperbarui: 23 November 2021   18:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

 Rabu (13/10/2021) Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, Mahasiswa KKN Reguler Dari Rumah Angkatan 77 UIN Walisongo mengadakan Dziba'an di mushola An-Nur desa Karangdempel RT 10/RW 01 Kec. Losari Kab. Brebes 

 Dzibaan sendiri merupakan kegiatan yang dilaksanakan bertepatan untuk memperingati kelahiran Nabi Muhammad SAW yaitu 12 Rabiul Awwal dengan penaggalan Hijriah. 

Masyarakat Karangdempel mengadakan Dzibaan tersebut untuk mengetahui kisah perjalanan Nabi Muhammad SAW secara singkat serta Meneladani sifat Nabi Muhammad SAW yang di hadirin oleh ibu-ibu dan bapak-bapak serta adik- adik dari jenjang sekolah mulai dari SD, SMP dan SMA. 

Serangkaian acara untuk Dzibaan dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW ialah pertama membacakan Ayat suci Al-Qur'an, dilanjut dengan pembacaan Sholawat Dziba'an, serta mauidhoh hasanah dan doa.  

Dengan adanya acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW masyarakat karangdempel mempunyai rindu teramat dalam kepada Rasulluah SAW.

Penulis : Ahmad Fani Maulana

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline