Lihat ke Halaman Asli

Ahmad Alfadil

mahasiswa-mahasiswa

Sapi Dibiarkan Bebas di Jalan?

Diperbarui: 15 Maret 2022   21:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Keamanan. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Pixelcreatures

Kemacetan yang sering terjadi di Jalan Lintas, sepertinya bukan lagi permasalahan utama.

Namun adanya hewan ternak yang dibiarkan bebas di jalan raya, membuat aktivitas lalu lintas di jalan menjadi terganggu. Bahkan berpotensi terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Rahman, warga Gampong blang Calang, mengeluhkan aktivitas para penggembala sapi yang membiarkan sapinya berkeliaran bebas di jalanan.

"Jalan raya sudah seperti tempat menggembala sapi saja, sangat menganggu. Hampir setiap hari, sapi-sapi ternak berkeliaran di jalan," ucapnya,  (12/3).

Banyak sekali kecelakaan yang telah terjadi dikarnakan sapi dibiarkan bebas dijalan,akan tetapi dari pemerintah masi belum menerbitkan peraturan tegas tentang hukuman bagi para pengembala yang membiarkan sapinya dijalan raya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline