Lihat ke Halaman Asli

A Syaifudin S

Tukang kelontong dari sorga, hidup di dunia hanya numpang ketawa :D

Puisi | Buruh

Diperbarui: 28 Desember 2020   10:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Oleh: A Syaifudin S

Seorang buruh memuja-muja Rajanya di telapak kakinya

Harta karun yang ia punya tak tahu dari mana asalnya

Yang dikenal bukan gunung, samudra, isi dan semesta

Dirasa ia seorang pencipta yang mengendalikan semuanya

Seorang buruh telapak tangannya bertempelan

Kepala meredup kepada atasan

Taat dan tunduk untuk bertahan

Mengisi beras di lemari rumahan

Sampai lupa dengan jalan pulang

 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline