Lihat ke Halaman Asli

wulanindri

agustin

Philodendron Domesticum, Tanaman Hias Merambat dengan Daun Mengkilat

Diperbarui: 20 Februari 2022   10:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Philodendron domesticum / dokpri

Jika dibanding tanaman hias lain, yang sudah lama jadi koleksi para penggemar tanaman hias skala rumahan, tanaman yang satu ini masih terbilang baru. Namanya bahkan masih pakai nama ilmiah nya.
Philodendron domesticum, memiliki daun hijau muda yang mengkilat dan batang lunak dengan akar akar kecil yang merayap. Selain daunnya tumbuhan hias yang satu ini juga memiliki kelopak kelopak tipis yang berwarna agak kemerahan yang tumbuh pada batang.
Penanam dan perbanyakan tanaman yang satu ini terbilang cukup mudah, yakni dengan memotong bagian batang tanaman dan menanamnya pada media tumbuh tanah. Selain indah di pandang tanaman hias yang satu ini juga bisa di kreasikan bentuknya dan media tumbuhnya sehingga bisa menjadi hiasan yang unik baik untuk menjadi tanaman penghias di luar ruangan maupun di dalam ruangan.
Pada perkembangan nya layaknya tanaman hias yang lain, mulai di ketahui banyak tanaman hias yang hampir serupa dengan sedikit perbedaan sehingga menimbulkan penamaan penamaan tambahan yang unik. Sepertinya tanaman hias yang satu ini kerap menghiasi dinding perumahan perumahan elit, sebelum digandrungi para pecinta tanaman hias. Adapun ragam philodendron berdasarkan bentuk daunnya dan warna tumbuhan nya secara keseluruhan ada philodendron hati, philodendron kuning, philodendron merah dll.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline