Lihat ke Halaman Asli

Agung Beni Wijaya

Kadang adaptasi film dari game banyak yang kurang seru

Wajah Baru Untuk Bek Kanan Timnas U-24 Dalam Ajang Asian Games

Diperbarui: 17 September 2023   06:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

istimewa (sudah di edit)

Pemain kelahiran London, 4 Juni 1999 bernama George Brown memulai langkah pertama karir sepakbola di klub universitas bernama Ashland Eagles dari Universita Ashland, Amerika. Prestasi memukau George disana adalah mampu meraih dua gelar juara liga GLIAC (konferensi atletik perguruan tinggi tingkat kedua).

Awal sebelum dikontrak klub Persebaya, masa trial dilakukan George selama setengah musim. Dinilai sang mantan pelatih Aji Santoso ternyata George tampil dengan peforma cukup memuaskan. 26 November 2022 saat Persebaya melawan Pesis Solo, George tampil sebagai bek kiri yang bermain 60 menit melakukan umpan silang kemudian dinilai Aji menjajikan.

George Brown dan adiknya Jack Brown pernah mengikuti seleksi Indonesia U-19 di asuh Coach Indra Sjafri pada saat itu. Namanya pun mulai dikenal publik sepak bola tanah air. Namun hasil tak di inginkan menghampiri George pasalnya ia diberikan belum berhasil menjawab dengan penampilan yang meyakinkan.

Meski baru memiliki menit bermain sedikit di liga tidak membuat Indra Sjafri selaku coach memberi kesempatan George membela timnas dalam ajang Asian Games 2023 yang akan berlangsung di China tanggal 23 September hingga 8 Oktober 2023. George pun senang bisa membela timnas dan akan memberikan seluruh performa terbaiknya nanti.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline