Bulan dan bintang tidak pernah bersatu,
Dengan segala kemampuan mereka saling bersaing menghiasi langit gelap,
Inikah keajaiban alam?
Ataukah mungkin ini keindahan malam?
Oh betapa indah dan agungnya mereka jikalau menyatu,
Perpaduan dua wujud yang indah penuh warna berkolaborasi,
Tentu akan terbentuk sebuah formasi kilauan yang sempurna.
Namun...
Karena mereka aku mendapati sebuah pelajaran yang penuh arti,
Tentang sebuah pertemanan yang tidak berarti,
Penuh sandiwara dan kebencian,