Lihat ke Halaman Asli

Penyampaian LPJ Realisasi Pelaksanaan APBDes Desa Kujangsari Tahun 2018

Diperbarui: 18 Februari 2019   15:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumentasi pribadi

BPD Kujangsari, Sekretaris Desa Kujangsari menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) tahun 2018 di hadapan sidang Badan Permusyawaratan Desa Kujangsari (BPD Kujangsari). Penyampaian LKPJ diselenggarakan pada senin 18 Januaei 2019 di Ruang Rapat BPD Kujangsari yang dihadiri oleh seluruh anggota BPD dan Perangkat Desa Kujagsari.

Dokumentasi pribadi

Pada kesempatan itu Kepala Desa Kujagsari menyampaikan laporan kebijakan yang telah dilaksanakan, dalam implementasi peraturan Desa khususnya yang berhubungan dengan pelaksanaan RKPDesa dan APBDesa yang mencakup pelaksanaan kegiatan bidang penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan, pembinaan kemasyarakatan dan pemberdayaan masyarakat pada tahun 2018.

Pada kesempatan itu pula, Kepala Desa Kujagsari menyampaikan gambaran umum tentang Rencana Kegiatan Desa yang akan dilaksanakan pada Tahun Anggaran 2019, yang sebelumnya juga telah disampaikan pada masyarakat Desa melalui Musyawarah Dusun.

Bapak Muflihun, S.H.I selaku Wakil Ketua BPD Desa Kujangsari dalam sambutanya menegaskan " semoga kedepan antara Pemdes dan BPD semakin harmonis dalam penyelenggaraan Pemerintah Desa Kujangsari" Ungkap beliau.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline