Lihat ke Halaman Asli

Puisi | Tangga Kehidupan

Diperbarui: 1 Juli 2019   09:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Hidup manusia ibarat tangga

Terkadang naik ke atas, namun adakalanya turun ke bawah

Begitu pula dengan hidup

Terkadang bahagia tiada tara, dan adakalanya bermuram durja

Tak masuk akal apabila hidup manusia hanya dipandang dari satu sisi

Menafikan sisi lain yang seharusnya ada

Tuhan begitu adil, menciptakan sesuatu selalu berpasangan

Ada siang, ada pula malam

Ada langit, ada pula bumi

Ada besar, ada pula kecil

Ada bahagia, dan ada pula sedih

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline