Lihat ke Halaman Asli

Adam Hernawan

Pecinta Cosplayer + Pengusaha Sukses

Mengenal Surat Resmi yang Baik dan Benar

Diperbarui: 15 Desember 2022   14:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Gramedia.com

Surat resmi merupakan sebuah surat yang digunkan untuk berbagai keperluan resmi seperti instansi atau organisasi.

Yang dimana jika dilihat saat ini surat sudah mulai tergantikan oleh teknologi, yang dimana surat resmi masih dibutuhkan untuk kegiatan yang sifatnya formal.

Ciri-Ciri Surat Resmi

Surat resmi sendiri memiliki ciri-ciri tertentu, berikut ciri-cirinya:

  • Dikeluarkan oleh suatu instansi atau organisasi sehingga menggunakan kop surat
  • Memuat nomor, lampiran, serta perihal surat
  • Surat resmi menggunakan bahasa yang baku
  • Memiliki cap atau stempel dari lembaga yang mengeluarkan surat tersebut

Struktur Surat Resmi           

Adapun Struktur Atau Format Yang Ada Dalam Surat Resmi:

Kop Surat

Kop surat atau bisa disebut juga sebagai kepala surat ini merupakan bagian dari surat resmi yang memuat identitas dari si instansi ataupun lembaga-lembaga yang bersangkutan.

Identitas yang dimuat adalah:

Nama instansi atau lembaga

Lambang atau logo instansi

Kode surat

Kontak (nomor telepon, email, atau faksimile)

Kode pos

Tanggal Surat

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline