Hai...
Jika pungguk merindukan bulan
aku mau menjadi pungguk
Agar ada yang dirindu
Hai...
jika buih lautan menerpa karang
Aku mau menjadi buih agar bisa mendekapmu dalam kebersamaan
Hai....
jika rembulan tak akan pernah padam
Meski kadang siangpun menampakkan diri
Aku ingin menjadi penikmat rembulan
laksana dikau
Dikau...
Laksana rembulan
Yogyakarta, 18 Januari 2024
Acik Akmal
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI